Hi !

Wednesday, September 19, 2007

Ringkasan Ceramah Ramadhan 4

Hari : Minggu
Tanggal : 14 Sept 2007
Penceramah : Ustadz Suhartono
JuduL ceramah : IBADAH


Rangkuman :


Jika kita beribadah maka kita harus menjiwainya dengan ruh keikhlasan. Dan apapun amal IBADAH yang tidak dijiwai oleh keikhlasan maka Allah SWT tidak akan menerimanya....
Jika kita akan melakukan sesuatu kita harus berfikir dahulu. Jika tidak kita bisa salah tujuan..
Riya`...Riya` itu adalah sifat yang ingin dipuji oleh orang lain...
Syirik...Syirik itu adalah dosa besar maka dari itu kita dilarang berbuat syirik kepada sesama...
Allah sangat sayang pada orang yang bertaqwa...
Jika kita melakukan sesuatu tetapi hanya mengikuti teman atau kawan kita saja itu sama saja kita sangat tergantung pada teman dan Allah SWT tidak akan menerimanya....
Kita juga tidak boleh sombong kepada sesama...

No comments: